Posts

Short Story Part 3

Malam ini agak aneh. Mungkin dikarenakan koneksi internet yang cukup ngadat. Hmm.. Tapi entah mengapa hati ini begitu sakit. Sulit untuk mendeskripsikannya. Tapi ada rasa yang kurang. Ada hal yang aku inginkan, tapi tak kudapatkan. Di tulisan ini pun aku tidak bisa jujur. Hanya terpendam dalam hati. Dan semoga saja lekas menguap dan sirna..

Short Story Part 2

Malam ini kurenungkan sejenak.. Apa arti hidup ini.. Just let it flow or we have to do something different.. Anehnya tanpa disadari kita telah melakukan hal yang sama berkali-kali dan hal yang berbeda berkali-kali pula.. Haha.. Sesuatu sekali.. Ga mau berpikir terlalu jauh, hari ini hebat.. Terkadang judge from others terlalu jauh berbeda, namun itulah pikiran mereka.. Hari ini masih melelahkan.. Berharap esok lebih menyenangkan dengan pengalaman yang baru dan menantang.. Karna Tuhan merajut kisah kita begitu menariknya.. Still curious..

Short Story Part 1

Kujejakkan kakiku keluar pintu kost. Hmm cuaca hari ini enak. Ga hujan ga panas. Tapi apapun cuacanya semua enak, karna aku masih bisa menghirup udara ini. Masih bisa beraktifitas. Dan memulai kembali hidup ini. Start the over again.. We will see what happen today. Is it love?, Is it hate?, Is it a happy day?, Is it a bad day?. I'm super curious about today. What will happen??

Project 4 : Sistem Absensi dan Monitoring ETL Repository (SAMER)

Image
Ayee, sudah jadi.. Berawal dari EMD (ETL Monitoring Dashboard) menjadi SAMER (Sistem Absensi dan Monitoring ETL Repository), telah banyak mengalami perubahan. Tidak hanya dari sisi nama aplikasi, tapi bisnis proses serta tampilan juga. bikin cape memang sampai lembur-lembur. Hahahha. Itu baru design, belom lagi program dan bisnis proses didalamnya lagi.. hahahahha.. ckckckc yang penting dah kelar :D Aplikasi ini adalah aplikasi monitoring ETL yang dibuat untuk memonitoring ETL yang berjalan dari Sapit PIHAK A ke Sapit PIHAK B dan Sapit PIHAK B ke Aplikasi di PIHAK B. Pengelolaan monitoring ini, terdiri dari : 1.        Grup Utama Grup Utama ini terdiri dari Ringkasan Grup2 Package dimana jika ada 1 Package yang sedang proses, maka 1 Grup tersebut dianggap sedang proses, kemudian jika terdapat 1 package yang gagal, maka dianggap package tersebut gagal, dan jika seluruh package sukses dijalankan, maka 1 grup tersebut dinyatakan sukses. 2.        Grup Grup ini